Cara konfigurasi SSH di Debian 10
A. Pengertian SSH secure shell atau ssh adalah protokol transfer yang digunakan untuk mengontrol dan memodifikasi server dari jarak jauh. Dengan SSH, Anda bisa mengakses dan memodifikasi berbagai macam pengaturan maupun file yang ada di dalam server tersebut. B.Fungsi SSH Fungsi SSH sebagai media transfer data aman dan terpercaya yang bisa digunakan secara remote atau dari jarak jauh. Jika Anda pernah menggunakan aplikasi remote login seperti Telnet sebelumnya, SSH adalah aplikasi pengganti yang lebih aman berkat teknologi secure shellnya. C. Langkah Praktikum 1. Pertama kita cek terlebih dahulu network dengan cara ketik "nano(spasi)/etc/apt/sources.list" lalu enter maka akan tampil seperti gambar dibawah ini 2. sebelum melanjutkan ketahapan selanjutnya, kita update perubahan terlebih dahulu jika kita melakuan perubahan, dengan cara ketik " apt-get update" lalu enter dan ada 2 pilihan yaitu "Y/N" kita klik Y. 3. selanjutnya kita akan menginstal...